Sunday 25 November 2012

Polisi Saudi Puji Ketertiban Calhaj Indonesia

REPUBLIKA.CO.ID,MAKKAH–Komandan Pengamanan Khusus Masjidil Haram, Mekkah, Arab Saudi, Brigjen Polisi Yahya Musaid Zahrani mengatakan, selama ini jamaah haji Indonesia tergolong lebih tertib dan disiplin dibanding jamaah haji dari negara lain.

Thursday 22 November 2012

Ada Jamaah Haji Nekad Bawa Penggorengan ke Bandara

JEDDAH — Bermacam-macam saja tingkah jamaah haji Indonesia yang hendak pulang ke Tanah Air. Kendati belum ada yang kedapatan membawa dandang untuk memasak nasi ke bandara, seperti tahun-tahun sebelumnya, namun tetap saja ada yang nekad membawa alat memasak. Pada Ahad (4/11), seorang jamaah asal Makassar, nekad menyelipkan penggorengan di badannya.

Tuesday 20 November 2012

Mabit di Muzdalifah, Melempar Jumrah di Jamarat

Mabit atau bermalam di Muzdalifah memberikan kesempatan kepada jamaah haji untuk beristirahat guna memulihkan tenaga. Kondisi badan yang fit sangat diperlukan sebab rangkaian kegiatan ibadah haji keesokan harinya sangat berat, yaitu melempar jumrah Aqabah di Mina.

Hakikat Bermalam di Mina

Bermalam di Mina memiliki arti yang sama dengan bermalam di Muzdalifah. Hanya saja, kesempatan untuk beristirahat di Mina lebih lama dibandingkan di Muzdalifah. Mabit di Mina ibaratnya adalah persiapan matang untuk melakukan pelemparan jumrah di tiga jamarat (lokasi melempar jumrah), yaitu ula, wustha, dan kubra, yang akan dilakukan pada pagi harinya.

Monday 19 November 2012

Saudi Berencana Perluas Masjid Nabawi

REPUBLIKA.CO.ID, MADINAH — Untuk menampung lebih banyak lagi jamaah, pemerintah Arab Saudi berencana memperluas areal Masjid Nabawi secara besar-besaran. Tak tanggung-tangung, pemerintah Saudi menargetkan dengan perluasan ini,  Masjid Nabawi dapat menampung sekitar dua juta jamaah.

Perhiasan Penguji Kekhusukan Shalat

REPUBLIKA.CO.ID, Ibadah haji bisa jadi sesungguhnya merupakan tempat ujian keimanan dan ketakwaan tertinggi bagi seseorang yang datangnya langsung dari Allah SWT. Karena itu, banyak kisah yang bisa didengar dari Tanah Suci mengenai ujian keimanan dan ketakwaan saat menjalankan ibadah haji.

Ketua DPR: Penyelenggara Haji Tidak Amanah

JAKARTA — Ketua DPR, Marzuki Alie, mengatakan pemerintah harus benar-benar melakukan pembenahan menyeluruh terhadap pelayanan jamaah haji yang saat ini sesuai UU Haji. Salah satu pasalnya mengatur kewajiban penyelenggaraan haji yang masih berada di Kemenag.

Manusia Tertinggi Didunia Berhaji Manusia Tertinggi Didunia Berhaji

MAKKAH — Manusia tertinggi di dunia, Ghulam Shabbir, melaksanakan ibadah haji.
Sebelum kembali ke negaranya, pemilik tinggi 2,55 meter ini melaksanakan Shalat Jumat di Makkah.

Sehari, Satu Kontainer Barang Bawaan Haji Ditinggal di Bandara

EDDAH — Hasil sweeping barang jamaah haji mencapai satu truk setiap hari. Barang-barang tersebut, menurut Wakil Sektor II Daerah Kerja Jeddah, Moh Taslim, setiap hari diangkut dari Terminal Barat Bandara King Abdul Aziz.

Mabit di Muzdalifah, Melempar Jumrah di Jamarat

Mabit atau bermalam di Muzdalifah memberikan kesempatan kepada jamaah haji untuk beristirahat guna memulihkan tenaga. Kondisi badan yang fit sangat diperlukan sebab rangkaian kegiatan ibadah haji keesokan harinya sangat berat, yaitu melempar jumrah Aqabah di Mina.

Imam Nabawi: Jika Bermanfaat Moratorium Haji Wajib Dilakukan

JAKARTA — Imam Kedua Mesjid Nabawi di Madinah yang kini bermukim di Indonesia, Syeikh Ali Jaber, bahwa jika jamaah haji diperlakukan hanya sebagai komoditas bisnis semata, maka membuat umat muslim sangat kecewa. Apabila yang terjadi demikian dengan tidak menjalankan amanah pelayanan penyelenggaraan haji yang baik, maka jelas hal itu tidak sesuai dengan tujuan awalnya.

Ada Jamaah Haji Nekad Bawa Penggorengan ke Bandara

JEDDAH — Bermacam-macam saja tingkah jamaah haji Indonesia yang hendak pulang ke Tanah Air. Kendati belum ada yang kedapatan membawa dandang untuk memasak nasi ke bandara, seperti tahun-tahun sebelumnya, namun tetap saja ada yang nekad membawa alat memasak. Pada Ahad (4/11), seorang jamaah asal Makassar, nekad menyelipkan penggorengan di badannya.

Sunday 4 November 2012

Keterlambatan Penerbangan Terkait Otoritas Saudi

JEDDAH — Senior Manager Hajj Policy and Planning Garuda Indonesia, Sofyan Anwar, mengatakan pihaknya sudah berupaya menekan berbagai hambatan penerbangan. Namun, persoalan keterlambatan penerbangan itu terkait dengan otoritas setempat.

Saturday 3 November 2012

Tergiur Tawaran Haji Khusus Urung Berangkat Haji (2)

TASIKMALAYA–Nasib serupa–gagal berangkat ke Tanah Suci–juga dialami 31 dari 36 jemaah calon haji dari Jambi yang mendaftarkan diri lewat Kelana Tour and Travel. Pihak manajemen biro perjalanan yang berlokasi di Jl. Kapten Patimura, tidak bisa dikonfirmasi.
Kantornya tutup dan nomor HP yang tercantum di papan nama, ketika dihubungi tidak memberikan jawaban.

Jamaah Haji Wafat Jadi 256 Orang

Mekkah (Sinhat)--Innalillahi wainna illaihi rajiun. Jamaah haji Indonesia yang wafat di Tanah Suci terus bertambah.

Jumat (2/11), sebanyak sembilan orang jamaah tutup usia. Sehingga, total jamaah yang meninggal dunia di Arab Saudi mencapai 256 orang.

Terjatuh di Pesawat Jamaah Haji Bojonegoro Meninggal

(Sinhat)-–Seorang haji asal Bojonegoro, Suntiani Baderi (51), akhirnya meninggal dunia akibat terjatuh saat turun dari pesawat, kemudian dibawa ke Rumah Sakit Haji dengan ambulans, namun nyawanya tidak tertolong di perjalanan.

Hari Ini 24 Kloter Tinggalkan Mekkah

Mekkah (Sinhat)--Prosesi ibadah haji 1433 H telah selesai.  Sebagian jamaah haji Indonesia mulai meninggalkan Makkah pada Selasa (30/10).

‘’Hari ini,  24 kloter yang akan meninggalkan Mekkah menuju Jeddah, selanjutnya kembali ke tanah air,’’ ujar Ketua Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi, M Syairozi Dimyathi.

Friday 26 October 2012

Keutamaan Haji dan Umrah / Umroh

Firman Allah SWT :
“Dan berserulah kepada manusia untuk mengerjakan haji, niscaya mereka akan datang kepadamu dengan berjalan kaki, dan mengendarai unta yang kurus yang datang dari

Inilah Tata Cara Ziarah di Masjid Nabawi

REPUBLIKA.CO.ID,  Karena Masjid Nabawi adalah situs sejarah yang sangat dimuliakan, kita tidak bisa berbuat seenaknya tatkala mengunjunginya. Adab atau tata krama saat berziarah ke makam Rasulullah SAW adalah:
1. Mandi;
2. Memakai wewangian;

Dua Jamaah Wafat di Padang Arafah

PADANG ARAFAH — Dua jamaah calon haji Indonesia wafat di Arafah, Kamis (25/10). Kedua jamaah yang wafat itu bernama Saniah Munajah Sayat (47) kloter 78 embarkasi Solo. Saniah wafat di tenda atau maktab akibat serangan jantung.

Wukuf di Arafah, Momentum yang Agung

PADANG ARAFAH – Wakil Amirul Haj, KH Hasyim Muzadi, mengatakan, wukuf di Arafah merupakan momentum yang agung.
‘’Ini adalah kesempatan paling bermakna untuk mengembangkan serta memperkuat tauhid kita kepada Allah SWT,’’ ujar Kiai Hasyim dalam khutbah wukuf di Padang Arafah, Kami (25/10).

Saturday 20 October 2012

Keutamaan Sholat Dhuha

Muslim dan Nasa’i meriwayatkan : Rasulullah SAW bersabda “Setiap hari, setiap persendian tubuh kalian diwajibkan untuk bersedekah. Satu kali tasbih adalah sedekah, satu kali tahmid adalah sedekah, satu kali tahlil adalah sedekah, satu kali takbir adalah sedekah, menyuruh kepada yang makruf adalah sedekah dan mencegah dari yang mungkar adalah sedekah. Dan semua itu sebanding dengan dua rakaat sholat Dhuha.”

Thursday 18 October 2012

Hotel Bintang 5 di Madinah

Hotel Bintang 5 Madinah


 Villa Holiday Hotel
* Khusus Paket Diamond  ( 2300 usd per jamaah)
Villa-Holiday-Madinah
Lokasi : 200 meter dari Masjid Nabawi

Menawarkan kamar mewah dihiasi dengan balkon, hotel ini secara strategis terletak 200 meter dari Masjidil Haram. The King Abdul Aziz Perpustakaan sejarah berjarak 10 menit berjalan kaki.
Furniture kayu dan nada jeruk hangat fitur di semua kamar di Holiday Villa Madinah. Setiap kamar menawarkan TV layar datar, meja kerja, dan minibar.

Hotel Bintang 5 di Mekkah

Hotel Bintang 5 Mekkah  


Lokasi :  Hotel ini terletak di dalam 50m dari Haram

Hotel Retaj ini berada dalam bagian Grand Zamzam Tower, berada di lantai 7 . Menghadap ke Al-Masjid Al-Haram, Retaj Hotel menawarkan kamar dengan kemewahan bintang lima, cocok sekali untuk para jamaah dengan rombongan keluarga. fasilitas AC dan TV satelit. Fasilitas termasuk resepsi 24-jam yang nyaman dan layanan penyewaan mobil.

Tips menjaga kesehatan saat haji dan umroh

Melakukan ibadah haji dan umroh adalah merupakan ibadah fisik selain rohani. Tips berikut ini menjaga kesehatan saat ber haji dan umroh semoga bermanfaat.

Wednesday 17 October 2012

Jamaah Wafat Menjadi 66 Orang

Berikut nama-nama jamaah haji Indonesia yang wafat:
1. Siti Rahmatia binti Yasin (67) dari embarkasi Ujungpandang, wafat di Rumah Sakit Arab Saudi karena mengalami gangguan sistem sirkulasi.
2.Sumardi SM (55) dari embarkasi Solo wafat saat shalat di Masjid Nabawi akibat gangguan sistem sirkulasi.

Baqi, Pemakaman Jahiliah hingga Modern

Pemakaman Baqi' telah ada sejak zaman Jahiliah dan berada tak jauh dari Masjid Nabawi. Baqi' adalah tempat pemakaman umum dengan luasnya mencapai 174.962 meter persegi dan dikelilingi pagar dengan tinggi empat meter tersebut.

Diduga Mencopet, Dua Jamaah Ditahan Polisi Makkah

MAKKAH – Tindak kriminalitas di masjidil haram terus meningkat, dengan  makin banyaknya jamaah calon haji dari berbagai negara yang sudah memadati masjid suci tsb. Namun, sangat disayangkan salah satu pelaku kriminalitas justru dilakukan oleh jamaah calon haji warga negara indonesia.  

Tuesday 16 October 2012

Calhaj Indonesia Wafat Menjadi 52 Orang

JEDDAH - Kabar duka terus menyelimuti persiapan jamaah calon haji (calhaj) Indonesia menjelang pelaksanaan puncak haji. Hingga hari ke-26, total calhaj Indonesia yang wafat menjadi 52 orang.

Monday 15 October 2012

Telur Bebek Antarkan Slamet Naik Haji

SURABAYA- Jika Yang Maha Kuasa menghendaki hambanya naik haji, maka Allah akan menunjukkan jalannya dengan berbagai cara. Bahkan telur bebek pun bisa mengantarkan hamba Allah untuk bisa berkunjung di rumah besar umat Islam, Makkah.

Tekad Ibadah Melawan Sakit

Ujian tak dapat di tolak. Sakit dan sehat menjadi sesuatu yang tak bisa dihindari. Akibat sakit, dapat membuat seseorang tidak bisa beraktifitas ibadah secara maksimal. Namun tekad dan kemauan yang kuat menjadi modal dan energi pendorong untuk tetap beribadah.

Sunday 14 October 2012

Dua Jamaah Haji Embarkasi Balikapapan Meninggal Terinjak-injak

BALIKPAPAN - Dua Jamaah haji wanita asal Embarkasi Balikpapan yang terdiri dari Sulteng, Sulut dan  Kalimantan Timur (Kaltim) meninggal di Mekah saat menunaikan ibadah haji tahun ini. Kedua jamaah itu berasal dari Sulawesi Utara (Sulut) dan Sulawesi Tengah (Sulteng). Dua jamaah ini meninggal karena terinjak saat tawaf.

Daftar nama 34 jemaah haji meninggal hingga hari ke-22

Jeddah (ANTARA News) - Hingga hari ke-22 sudah 34 anggota jamaah haji meninggal dunia di Makkah dan Madinah.

Haruskah berhaji bagi si fisik lemah ?

Jakarta (ANTARA News) - Setiap tahun, bagian kesehatan haji selalu menerima anggota jamaah haji yang sakit dan berfisik lemah. Sebagian dari mereka jatuh sakit setelah tiba di Tanah Suci, tetapi tidak sedikit yang datang dengan kondisi sudah lemah sejak di Tanah Air.

Thursday 11 October 2012

Inilah Jamaah Tertua Asal Indonesia



USIA tidak bisa dijadikan faktor fisik seseorang melemah. Buktinya Karto Marsaid bin Sonodrono tampak kuat saat menelusuri Bandara King Haji Abdul Aziz Jeddah. Karto merupakan calon jamaah haji Indonesia paling tua atau sepuh.

Qiblatain, Nabi Muhammad Berubah Kiblat


Masjid Qiblatain (Foto: Fetra Hariandja/Okezone)
Masjid Qiblatain (Foto: Fetra Hariandja/Okezone)

BAGI Anda umat muslim, tentu sudah mengetahui bahwa saat salat harus menghadap kiblat. Begitu pula dengan arah kiblat dengan memalingkan wajah ke arah Masjidil Haram di Makkah.

Salat di Masjid Quba', Pahalanya Sebesar Umrah


MADINAH - Pahala umrah, tak hanya bisa didapatkan di Masjid Al-Haram. Bagi jamaah yang salat sunat di Mesjid Quba’, maka pahalanya sama dengan umrah. Hadis tentang ibadah yang satu ini, sangat kuat. Bahkan, tuntunan Rasulullah SAW yang disertai terjemahan bahasa Inggris itu, dipampang secara khusus di tembok masjid.

Saturday 6 October 2012

Yang Harus Diperhatikan Saat Ibadah Haji

Tips Bugar Saat Ibadah
  • Latihan jalan sebelum berangkat (jika mampu minimal 7 km, seminggu satu kali)
  • Kurangi kegiatan yang tak perlu
  • Istirahat dan tidur cukup

Pendaftaran Online

Pendaftaran Online

Makam Baqi', Tempat Favorit untuk Ziarah

MADINAH (KRjogja.com) - Tempat yang cukup favorit untuk ziarah selama di Madinah selain makam Rasulullah, makam Abubakar dan makam Umar bin Khotob, adalah makam Baqi'. Di makam yang berlokasi di timur tenggara Masjid Nabawi, 

Aneh, mBah Mardiyem Kecopetan, Uang Kembali Sendiri

MADINAH (KRjogja.com) -  Peristiwa aneh menimpa mbah Mardiyem (75 th), calon haji asal Tanjunggetas Getas Playen Gunungkidul. Saat mengikuti ziarah ke Masjid Qiblatain, ia kecopetan. Namun tanpa diduga, uang yang diambil pencopet 'kembali'sendiri.

Siti, Jamaah Haji Asal Kediri Koma Kejatuhan Pecahan Granit

Seorang jamaah haji asal Kediri, Siti Subingah (63) kloter 25 mengalami koma. Siti mengalami musibah kejatuhan pecahan granit saat akan berangkat menunaikan salat subuh.

"Jamaah tertimpa pecahan granit yang runtuh dari gedung yang sedang renovasi," kata Shirotol Mustaqim saat dihubungi detiksurabaya.com, Sabtu (6/10/2012).

Friday 5 October 2012

Calhaj Wanita Jangan Paksakan Diri Cium Hajar Aswad

Jakarta(Sinhat)--Calon jemaah haji (calhaj) yang sedang persiapan berangkat ke Tanah Suci, khususnya calhaj wanita dianjurkan untuk tidak memaksakan diri mencium Hajar Aswad, apalagi dengan menyewa joki dengan membayar 100 sampai 300 riyal.

Sampai Hari Ini, 10 Calhaj Wafat di Tanah Suci

Madinah(Sinhat)--Hingga hari ke-14 sejak kedatangan jamaah calon haji di Arab Saudi, Kamis (4/10),telah 10 orang jemaah haji yang wafat di Tanah Suci. Dari jumlah tersebut, separo di antaranya berasal dari embarkasi Adi Soemarmo Solo.

Buku Pintar PENYELENGGARAAN IBADAH HAJI




Buku Pintar PENYELENGGARAAN IBADAH HAJI


Silakan Klik  ------>>  Disini untuk mendownload Buku Pintar Penyelenggaraan Ibadah Haji










=====================================================================

Thursday 4 October 2012

Masjid Qisas, Tak Seangker Namanya

JEDDAH - QISAS atau qesas adalah istilah Islam yang berarti "pembalasan sama dan mengikuti prinsip mata ganti mata. Dalam kasus pembunuhan, berarti hak ahli waris dari korban pembunuhan untuk menuntut eksekusi si pembunuh. Qisas diberlakukan oleh negara-negara yang memberlakukan syariat Islam, termasuk Arab Saudi.

Pasar `borong` Mekkah mulai ramai dikunjungi jamaah

Mekkah (ANTARA News) - Pasar `borong` atau Pasar Zakfariah yang letaknya sekitar satu kilometer dari Masjidil Haram, Mekkah, Arab Saudi, Kamis, mulai ramai dikunjungi calon jamaah haji dari berbagai negara termasuk dari Indonesia.

Calon Haji tertua asal Papua 88 thn

Makassar (ANTARA News) - Jamaah calon haji asal Provinsi Papua, Sudriwiyono yang berusia 88 tahun diberangkatkan ke Jeddah, Arab Saudi melalui embarkasi Sultan Hasanuddin Makassar, Jumat.

Kepala Bagian Tata Usaha Kantor Wilayah Kementerian Agama Papua, Jamaluddin Ribara yang mengantar 375 jamaahnya mengaku jika salah satu dari mereka ada yang berusia 88 tahun.

Menjaga nilai spiritualitas ibadah haji

Jakarta (ANTARA News) -Jamaah haji Indonesia adalah yang terbesar di antara negara-negara pengirim calon haji ke Tanah Suci. Indonesia memulai memberangkatkan jamaah hajinya pada Jumat 21 September 2012, dari seluruh embarkasi yang jumlahnya 12 embarkasi.

Pasar pusat Oleh-oleh haji

Jika Anda pergi haji, “jangan lupa mampir ke Pasar Seng,” demikian yang sering dilontarkan kepada jamaah haji Indonesia. Lokasi pasar seng berhimpitan dengan Masjidil Haram, hampir semua orang mengetahui keberadaan Pasar Seng.

Tips Wuquf di Arafah saat Haji

Hal pertama yang perlu anda lakukan pada saat wukuf adalah anda harus tiba di sana pada tanggal 9 Dzulhijjah, dari Dzuhur sampai matahari terbenam.

Kebanyakan anggota jamaah haji untuk menggunakan momen ini untuk membaca Alquran, berdzikir dan berdoa di Arafah selama jam-jam. Tetapi ada sejumlah orang malah menyia-yiakan waktu dengan ngobrol, merokok atau makan-makan.

Jamaah Keluhkan Antrean di Asrama Haji

Calon Jemaah Haji
REPUBLIKA.CO.ID, BANDAR LAMPUNG – Beberapa calon haji (calhaj) mengeluhkan masih terdapatnya antrean panjang pengurusan berbagai administrasi dan kesehatan saat masuk asrama haji. Antrean panjang di aula asrama tersebut membuat stamina jamaah mulai tidak tahan lagi.
“Seharusnya jangan lagi jamaah disuruh antre panjang berdiri hanya ingin menyerahkan dokumen dan kesehatan. 

Wednesday 3 October 2012

Roti Keliling Antarkan Uwas Ke Tanah Suci

REPUBLIKA.CO.ID, Lelaki paruh baya itu menyambut dengan ramah saat menerima tamu di rumahnya yang sangat sederhana, di Jalan H Muis, Depok. Sebuah gerobak roti bertengger di samping rumah, setumpuk roti masih berjejer di dalam gerobak itu. Selain itu, boks-boks roti berjejer rapi di kediamannya. Cucuran keringat masih tampak terlihat di wajah lelaki paruh baya itu.

Terpisah dari Rombongan, Dua Jamaah Haji Jadi Korban Penipuan

REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Heri Ruslan/ Laporan dari Makkah
MAKKAH — Dua jamaah haji Indonesia menjadi korban penipuan di Masjidil Haram. Akibatnya, kedua jamaah haji itu kehilangan uang dan barang-barang berharga yang dibawanya.